Metro

Korban Kebakaran di Soppeng Terima Bantuan dari Kapolda Suslel

×

Korban Kebakaran di Soppeng Terima Bantuan dari Kapolda Suslel

Sebarkan artikel ini

Dirlantas Polda Sulsel Kombes Pol Faizal bersama Kapolres Soppeng AKBP Santiaji Kartasasmita saat menyalurkan batuan

KABAR-SATU,SOPPENG — Kapolres Soppeng AKBP Santiaji Kartasasmita, mendampingi Dirlantas Polda Sulsel Kombes Pol Faizal, menyalurkan bantuan kepada korban kebakaran yang terjadi Kamis kemarin, di Caccaleppeng, Kelurahan Jenna e, Kecamatan Liliriaja.

Dalam kesempatan tersebut, Kapolres Soppeng AKBP santiaji Kartasasmita mengatakan, selain memberikan bantuan, ia bersama mantan Direktur Pengamanan Objek Vital (Dirpamobvit) Kaltara tersebut, juga memantau kondisi korban kebakaran.

“Bersama Dirlatas polda sulsel .kami serahkan 20 paket sembako,””Pungkas Adji sapaan akrabnya.

Dengan adanya peristiwa itu, adji turut perihatin,serta berharap agar bantuan itu sedikit meringakan beban Korban.

” kami berharap bantuan tersebut dapat meringankan beban saudara kita yang tertimpa musibah,”pungkasnya.

Dihubungi terpisah Dirlantas Polda Sulsel Kombes Pol Faizal menyebut, bantuan tersebut di berikan Kapolda Sulsel sebagai wujud empati atas musibah yang menimpah saudara kita.

” bantuan ini dari Kapolda Suslel, sebagai wujud kepedulian sesama, semoga sedikit bisa membantu,” ujar mantan Dirlantas Polda Sultra ini. (**)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You cannot copy content of this page