Bupati Soppeng, A.Kaswadi Razak
KABAR-SATU, SOPPENG – Pernyataan keras dikeluarkan oleh Bupati Soppeng, A.Kaswadi Razak untuk desa/kelurahan yang tidak ikut berpartisipasi dalam turnamen Askab PSSI Soppeng.
Tercatat, dari 70 desa/kelurahan di kabupaten soppeng, hanya 41 yang mengikuti turnamen, yang artinya ada 29 desa/kelurahan yang tidak ikut berpartisipasi.
“Ini akan menjadi catatan bagi saya, Desa/Kelurahan yang tidak ikut dalam turnamen ini akan mendapat peringatan keras, ini akan menjadi pertimbangan bahwa desa/kelurahan tersebut tidak mendukung program pemerintah” tutur A.Kaswadi Razak, Sabtu (21/9/2019).
Berikut daftar 29 Desa/Kelurahan yang tidak ikut berpartisipasi dalam Turnamen Askab PSSI Soppeng :
Desa Gattareng (Kecamatan Marioriwawo)
Desa Barang
Desa pattojo
Desa Timusu (Kecamatan Liliriaja)
Desa Abbanuange
Desa Pelangiseng
Kel. Cabbenge
Kel. Pajalesang
Kel. Ujung (Kecamatan Lilirilau)
Desa Ganra
Desa Belo
Desa Lompulle (Kecamatan Ganra)
Kel.Lalabata rilau
Kel.Botto
Kel.Lemba
Kel.Salokaraja
Kel.Ompo (Kecamatan Lalabata)
Desa Labokong (Kecamatan Donri donri)
Desa Laringgi
Desa Patampanua
Kel.Attang salo
Kel.Batu batu
Kel.Kaca
Kel.Limpomajang
Kel.Manorang salo (Kecamatan Marioriawa)
Desa Citta
Desa Labae
Desa Kampiri
Desa Tinco (Kecamatan Citta)
(id)