Foto (dok)
Dalam kesempatan tersebut, ia menyampaikan dimasa Era New Normal pandemi covid-19, harus tetap memberikan pelayanan penuh kepada masyarakat dan tetap menjalankan protokol kesehatan, yang telah kita laksanakan selama ini.
“Perdayakan RT/RW atau kepala lingkungan kita apabila ada pendatang dan menetap untuk waktu yang lama dari daerah-daerah yang masih masuk Zona Covid untuk segera dilaporkan dan melakukan pengecekan di Puskesmas terdekat,”terangnya.
Dimasa inilah kata dia, Covid-19 sangat rentan penyebarannya, karena interaksi kehidupan sosial berjalan kembali, kita semua tidak pernah mengetahui yang berinteraksi kepada kita bebas dari Covid atau tidak.
“Untuk itu kita harus peduli dan tetap disiplin dalam setiap kegiatan mengikuti protokol kesehatan yang telah disampaika pemerintah,”katanya.
Selain itu, ia senantiasa memberikan himbauan kepada masyarakat secara terus menerus dengan tetap disiplin menjalankan protokol kesehatan dan menggunakan masker saat keluar rumah, serta menjaga kebersihan lingkungan rumah.
“dimusim penghujan seperti saat ini guna menghindari genangan atau tampungan air yang menjadi media munculnya jentik nyamuk menyebabkan muncul kasus baru penyakit DBD9″pesanya. (**)