Metro

Angka Pengangguran Di Era Kaswadi

26
×

Angka Pengangguran Di Era Kaswadi

Sebarkan artikel ini

Int.

KABAR-SATU, SOPPENG – Berdasarkan Data Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Soppeng, tingkat pengangguran terbuka di Kabupaten Soppeng sebesar
2,71 persen.






Survei yang diambil di tahun 2017 ini adalah tingkat pengangguran terbuka dimana diambil perbandingan antara jumlah pengangguran dengan jumlah angkatan kerja.

Kepala BPS Soppeng, Ir.Rustan dalam konfirmasinya, Jumat (15/2/2019) mengatakan bahwa pengangguran terbuka adalah mereka yang masuk dalam usia kerja, mencari pekerjaan, namun belum mendapatkan pekerjaan.

“Sebenarnya angka ini mengalami penurunan dibandingkan di tahun 2015 yang saat itu angka persentasenya mencapai 2,96%”

“Dan untuk wilayah seperti soppeng, angka ini masih tergolong kecil, dimana dari 100 penduduk yang termasuk dalam angkatan kerja terdapat 2 sampai 3 orang yang menganggur” tuturnya. (id)











Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *